Tips Review Harga dan Spesifikasi Smartphone Terbaru

Selasa, 25 Februari 2014

Cara Mempercepat Kinerja Smartphone Android

akhir - akhir ini memang jika dilihat semakin banyak saja yang menggunakan smartphone ber sisitem operasi android.  hal tersebut salah satunya dipengaruhi oleh kecanggihan sistem operasi tersebut yang tentunya dapat memijat para konsumen dunia. namun sayangnya dibalik dari kesuksesan sistem operasi tersebut masih terdapat beberapa masalah yang sering terjadi pada smartphone android. salah satu yang sering terjadi adalah baterai smartphone android yang cepat habis atau sangat boros.
selain itu masih ada yang disebabkan oleh kinerjanya yang melambat. nah untuk mengatasi hal tersebut ada beberapa cara yang dapta dilakukan yakni menghapus aplikasi yang tidak terpakai. untuk lebih jelasnya langsung saja simak ulasannya di bawah ini untuk mempercepat kinerja smartphone android anda


1. Hapus Aplikasi yang tidak terpakai
kebanyakan para pengguna dari smartphone android suka mengoleksi aplikasi - aplikasi android, namun anehnya tidak semua aplikasi tersebut dipergunakan. hal tersebut dapat mengurangi darikinerja smartphone oleh sebab itu sebaiknya anda menghapus sebagian aplikasi android yang tidak dipergunakan tersebut. penghapusan aplikasi yang tidak terpakai tersebut dapat memberi ruang yang cukup luas pada smartphone

2. Kurangi Jumlah Aplikasi yang Berjalan
tidak dapat dipungkiri semua pengguna smartphone melakukan multitasking atau menjalankan lebih dari satu aplikasi sekaligus dalam waktu yang bersamaan. dan tahukan anda jika melakukan multitaskin akan sangat berpengaruh pada kelancaran kinerja darismartphone. oleh karena itu sebaiknya anda juga mengurangi jumlah aplikasi yang sedang berjalan.

3. Pindahkan Data
seperti yang telah diketahui jika smartphone android  mampu untuk menyimpan data - data yang berharga pada kartu memori telepon. hal tersebut juga yang dapat membuat kinerja smartphone tidak maksimal. ada baiknya anda memindahkan semua aplikasi yang terinstal pada samrtphone pada kartu memori eksternal dan bukan kartu memori internal smartphone

4. Hapus Cache
samrtpone android akan menggunakan cache agar aplikasi yang sudah pernah dijalankan sebelumnya mampu untuk berjalan lebih cepat. namun sayangnya cache tersebut memakan space yang cukup besar pada ram, oleh karena itu sebaiknya anda mengosongkan cache yang ada pada smartphone android anda.

nah itulah beberapa tips untuk anda bagaimana cara mempercepat kinerja samrtphone android, semoga bermanfaat bagi anda.
Facebook Twitter Google+

Back To Top