Tips Review Harga dan Spesifikasi Smartphone Terbaru

Kamis, 13 Maret 2014

Review Samsung Galaxy Grand 2

Samsung Galaxy Grand 2 Memiliki bentuk yang sama dengan Samsung Galaxy Note 3. Dengan layar 5,25 inch degnan resolusi layar 1280 X 720 dalam hitungan pixel layar tersebut merupakan resolusi terbaik yang dapat di temui dalam ponsel. Warna yang dihasilkan sangat cerah dan berwarna warni dengan  kuat.

Dengan memiliki processor quadcore  1,2 GHz  snapdragons yang diperlukan untuk mensupport layar besar dengan jumlah pixel terbanyak.  Samsung Galaxy grand 2 memakai RAM 1,5 GB. Memori internal 8GB

Samsung Galaxy Grand 2
Samsung Galaxy Grand 2


Kamera yang disematkan di Samsung Galaxy Grand 2 adalah 8 Megapixel. Tapi dapat menampailkan foto wajah yang terbaik. Juga ada fasilitas continous shoot, yaitu anda memegang tombol hold beberapa detik kemudian dilepas disitu akan diambil yang terbaik dari shoot tersebut. Sedangkan kamera belakangnya menggunakan 2Mp pixel yang saya rasa cukup untuk buat photo selfi.

Namun saya layar yang lebar tidak disupport oleh kapasitas baterai yang besar yang hanya memiliki baterai dengan pakasitas 2600 mAh

Samsung Galaxy Grand 2 belum support technology 4G mash menggunakan teknologi 3G karena tidak ada dukungan LTE. Masih menggunakan dual sim sebagai andalan.


Juga terdapat beberapa aplikasi sari samsung seperti samsung apps, termasuk Album Cerita, S Translator, Travel S, Samsung Hub, dan Samsung Link and aplikasi yang lainnya.

Harga diluar negeri untuk samsung galaxy grand 2 ini adalah 5,5 juta. Smartphone tersebut kalau sudah siap akan diluncurkan ke Indoesia. So buat kamu yang suka akan gadget asal negeri korea ini tunggu saja kehadirannya.
Facebook Twitter Google+

Back To Top